Kami memperkenalkan produk atap Owens Corning berkualitas yang menawarkan 2 tipe pilihan sesuai
kebutuhan Anda, yaitu Classic Super dan Oakridge Super.
Dengan 5 pilihan warna dan pelindungan terhadap kebocoran hingga 30 tahun. Dengan bahan yang berkualiatas tipe oakridge memiliki ketahanan angin mencapai 180 km/jam.
OAKRIDGE SUPER
Biasa disebut Lapisan Ganda/Double Layer. Bahannya lebih tebal dan sedikit kaku dibandingankan tipe lainnya. Secara tampilan tipe Oakridge terlihat seperti sirap atau 3D. Tipe ini sangat cocok bagi Anda yang tertarik dengan bentuk atap yang unik. Hadir dengan warna gradasi yang menarik dan estetik.
Memiliki garansi terhadap kebocoran hingga 20 tahun serta bahannya yang berkualitas anti UV, tahan api, dan tahan angin mencapai 130 km/jam.
CLASSIC SUPER
Biasa disebut dengan atap single layer karena bahannya lebih ringan dan fleksibel. Secara tampilan tipe classic terlihat lebih datar dan menyerupai struktur susunan batu bata, desain yang fleksibel sehingga dapat mengikuti bentuk atap Anda. Tipe classic super sangat cocok bagi Anda yang menyukai jenis ubin datar.